Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2013
KEKUASAAN ISLAM ABAD PERTENGAHAN (DINASTI MAMLUK MESIR, KERAJAAN TURKI USMANI, KERAJAAN SHAFAWI, KESULTANAN DELHI DAN KERAJAAN MUGHOL)  Makalah ini Diajukan Sebagai Tugas Mata Kuliah Sejarah Kebudayaan Islam PEDAHULUAN Sejarah peradaban islam di abad pertengahan melahirkan banyak sekali dinasti-dinasti kecil sperti dinasti Mamluk Mesir, dan dinasti kesultanan Delhi, dan kerajaan-kerajan besar terutama 3 kerajaan besar yang lahir pada abad ini yaitu: Kerajaan Turki Utsmani di Turki, Kerajaan Shafawi di Persia, dan Kerajaan Mughal di India.             Di masa kemajuan ketiga kerajaan tersebut mempunyai kejayaan masing-masing terutama dalam bentuk literatur dan arsitek. Masjid-masjid dan gedung-gedung yang indah yang didirikan pada zaman ini masih dapat dilihat di negara masing masing.             Kemajuan umat islam di zaman ini lebih banyak merupakan warisan kemajuan periode klasik, dan perhatian pada ilmu pengetahuan masih kurang bila dibandingkan dengan